Menambah Counter Pengunjung Blog

Topik : Menambah Counter Pengunjung Blog Selain shoutbox, diperlukan juga gadget Blog yang digunakan untuk mencatat daftar pengunjung. Sehingga dapat dipantau keberhasilan dari pengelolaan Blog dan aktifitas penulisan didalamnya. 
Untuk Assesoris ini anda dapat mengunjungi anda hanya perlu mengunjungi situs  http://www.geovisite.com/en/geocounter.php  dan melakukan registrasi disana melalui link "sign up - Register"  Menambah Counter Pengunjung Blog.

 Menambah Counter Pengunjung Blog



Selanjutnya isilah semua semua informasi yang dibutuhkan didalam formulir pendaran. Informasi tersebut meliputi alamat email, alamat blog (URL), nama pengguna untuk login (login) kata sandi (pasword), LOKASI WAKTU (location), kategori Blog (category), sub kategory(more category), bahasa yabg digunakan (language), deskripsi Blog (description), dan judul situs Blog (title). Tekanlah tombol bergambar disket untuk menyimpan semua informasi tersebut.

Setelah proses pendaftaran berhasil ditampilkan berbagai pilihan layanan yang disediakan oleh Geovisite. Pilihlah Geocounter yang terletak pada urutan nomor dua. (tengah)

Selanjutnya akan tampak dua kotak kode HTML untuk menampilkan Geocounter. Pilihlah kode HTML yang ada didalam kotak isian "GEOCOUNTER Code simple image" Lakukan blog dan copy pada kode tersebut dengan menggunakan klik kanan. Pilih menu Copy, atou menggunakan kombinasi tombol control + C.

Selanjutnya masukan kedalam halaman lay out dan tambahkan elemen baru dengan memilih link "Tambah Gadget" 

Didalam jendela "Tambahkan Gadget" tekanlah HTML/Java Script untuk menambahkan gadget yang berupa kode HTML/JavaScript.

Salinlah kode yang sudah di copy sebelumnya kedalam konten elemen tersebut dengan menggunakan klik kanan dan pilih menu paste, atou kombinasi tombol Ctrl + V
Sebagai penutup simpan lah konten gadget diatas dengan menekan tombol "Simpan"

Contoh hasilnya dapat anda lihat pada tampilan dibawah ini. Angka dibawah gambar peta menunjukkan jumlah pengunjung sampai dengan saat ini dan asal negara serta total pengunjung. 




Untuk mendaftar Klik Disini 


Selamat Mencoba